~

pertama: saya ingin pulang ke jakarta

kedua: kemudian lanjut ke jogja dan solo
ketiga: kemudian jalan-jalan dari utara dan lanjut ke selatan
keempat: kemudian menjelajah barat hingga timur
kelima: lalu memandangi matahari kuning hingga jingga kemerahan
keenam: melihat kamu tertidur lelap dengan tangan terlipat di bawah kepala
ketujuh: memperlambat waktu dan menahan angin, membelai rumput di bawah tangan saya, lalu berkata "saya ingin seperti ini selamanya"

hei, saya merindukan kamu dan jiwa bebasmu.
kemana saja kamu?
saya terjebak dalam infinitas tanpa distraksi.

0 komentar:

Diberdayakan oleh Blogger.

Search This Blog

press PLAY!

other posts...

want to know something?

Foto Saya
Bernadetha Amanda
I know English, a little French, and I do speak Ngoko and a few Krama (Javanese language has three kinds of hierarchical language, they're two of them) at home, well, mostly. I'm a big fan of Javanese literature, traditional art, music, theatrical performances, and books but I got this lack of time and chance to do all that stuff... yeah THROW A CONFETTI. (and yeah, feel free to drop some comments... BISOUS :*)
Lihat profil lengkapku

now, count!

free hit counter

followers

Pages